Kamis, 24 November 2011

10 sifat Membunuh Kreativitas

Seringkali kebiasaan berpikir yang biasa & sepele menjadi pembunuh kreativitas kita. Apa saja 10 pembunuh kreativitas itu?
Roger Von Oech menyebutkan setidaknya ada 10 kebiasaan berpikir yang membunuh kreativitas kita. Kebiasaan berpikir itu mungkin memudahkan hidup kita, tapi ketika kita butuh kreativitas maka kita harus menghentakkannya. Kita harus menghentikan atau menunda kebiasaan tersebut agar bisa menghasilkan ide kreatif. Kita mulai dari No. 10…..

Rabu, 23 November 2011

Film baru di 2012

daftar film baru 2012 :

- The Dark Knight Rises, Akan rilis pada tanggal 20 Juli 2012
- The Avengers, Akan rilis pada tanggal 4 May 2012 (USA)
- The Hobbit: Part 1 asy, Akan rilis pada tanggal December 2012 (USA)
- Untitled Spider-Man Reboot, Akan rilis pada tanggal 3 July 2012 (USA)
- The Expendables II
- Men in Black III, Akan rilis pada tanggal 22 Mei 2012
- Ghostbusters III
- The Twilight Saga: Breaking Dawn - Part 2, Akan rilis pada tanggal 16 November 2012
- Bond :,23 November 2012
- Superman: Man of Steel, Akan rilis pada Desember 2012
- Ghost Rider: Spirit of Vengeance, Akan rilis pada tanggal 17 Februari 2012 (USA)
- Halo
- World War Z, Akan rilis pada tanggal bulan July 2012 (USA)
- 21 Jump Street, Akan rilis pada tanggal 16 March 2012 (USA)
- The Lone Ranger
- Underworld 4, Akan rilis pada tanggal 20 January 2012 (USA)
- Dredd
- Safe House, Akan rilis pada tanggal 10 February 2012 (USA)
- The Lucky One
- Battleship, Akan rilis pada tanggal 18 May 2012 (USA)
- Buffy the Vampire Slayer
- Monsters Inc. 2, Akan rilis pada tanggal 2 November 2012 (USA)
- Rock of Ages
- Man on a Ledge
- Most Wanted
- Mad Max: Fury Road
- Frankenweenie, Akan rilis pada tanggal 9 Maret 2012 (USA)
- Snow White and the Huntsman, Akan rilis pada tanggal 21 December 2012 (USA)
- John Carter of Mars, Akan rilis pada tanggal 8 June 2012 (USA)
- The Great Gatsby
- The Croods, Akan rilis pada tanggal 30 March 2012 (USA)
- Cars 2
- Batman 3
- Spiderman reboot
- The Lost Symbol
- Indiana Jones 5 | The Bermuda Triangle
- Final Destination 5
- Hoover
- World War Z
- Extremely Loud and Incredibly Close

ditunggu film nya ya!

Rabu, 16 November 2011

Tugas Semester II

Tugas Semester II
Pengantar Studio Desain I - part 1

 Cover Buku

Sifat yang diperlukan untuk menjadi fotografer yang sukses

Saat saya membaca kisah fotografer sukses, saya sering bertanya kepada diri sendiri, apakah ada sifat-sifat tertentu yang dimiliki seseorang yang bisa membuat mereka menjadi sukses? Setelah berpikir beberapa minggu terakhir ini, saya merasa ada tiga sifat utama yang menentukan kesuksesan seorang fotografer.  
Sebelum lanjut, saya perlu menyampaikan definisi sukses versi saya. Kesuksesan seorang fotografer bukan karena fotografernya terkenal, atau kaya, tapi bagaimana karya-karyanya mampu membuat orang banyak terinspirasi dan bahkan bisa mengubah dunia.

 
Sifat pertama adalah keberanian
Keberanian penting sekali dan membedakan antara foto yang biasa-biasa saja dengan foto yang luar biasa. Keberanian bukan cuma berarti keberanian mengambil foto di daerah

Seni dan ilmu dalam memilih alat fotografi

Bingung memilih alat fotografi seperti kamera, lensa dan sebagainya? Anda tidak sendiri. Sebagai contoh, untuk membeli kamera saja banyak sekali pilihan. Memilih merek kamera saja tidak cukup, karena di dalam merek tersebut tersedia banyak model. Contohnya kamera saku Canon tidak kurang dari selusin modelnya,

FOTO APA YANG BAGUS ?

Kadang mungkin Anda bertanya, apa sih yang membuat sebuah foto itu bagus? ini pertanyaan yang sangat sulit dijawab. Setiap orang memiliki ide atau kriteria masing-masing dalam menilai apakah sebuah foto dianggap bagus atau jelek.

Pada dasarnya, foto dianggap baik apabila memiliki kualitas teknis yang baik, seperti apakah foto tersebut cahayanya baik, cukup terang atau tidak terlalu gelap, apakah subjek foto itu kabur atau tajam, apakah komposisi foto sesuai dengan situasi yang ada.

7 Kalimat terlarang untuk didengar Anak

Berbagai masalah rumah tangga, pekerjaan, sampai kenakalan anak tak jarang membuat Anda lepas kontrol dan marah. Bahkan tak jarang, anak-anak menjadi sasaran kemarahan Anda, entah melalui sikap ataupun kata-kata kasar yang keluar dari mulut Anda. Hati-hati bila Anda sering kelepasan bicara seperti ini. "Kata-kata bisa menjadi sumber inspirasi, tetapi juga bisa melukai perasaan," ungkap Chick Moorman, penulis buku Parent Talk dan Spirit Whisperers.

Meskipun anak Anda menimbulkan banyak masalah, sebagai orangtua tak sepatutnya Anda melontarkan kata-kata yang menyakitkan bagi anak. Efek dari ucapan kasar tersebut sering kali lebih merugikan daripada yang Anda bayangkan. Contohnya seperti ini: